Home » » Musik Asli Etnis Toraja

Musik Asli Etnis Toraja

Written By Unknown on Selasa, 19 November 2013 | 22.05


Buat yang butuh Nyanyian/Musik etnis Toraja seperti Ma' Badong, Ma' Marakka, Suling Deata, Manimbong, Menani, Ma' Maro dll bisa download disini. Format file dalam bentuk mp3.



Share this article :

7 komentar:

Unknown mengatakan...

kerennn... kurree buda siuluuu'.. salamaa'..

Unknown mengatakan...

Sama sama bantu di Share yaa

Anonim mengatakan...

Kolektor rekaman suara ini harusnya disertakan namanya. Beliau adalan Dana Rappoport yang selama 10 tahun di Toraja meneliti tentang ethnic musik di toraja. Sebagian hasil rekamannya ada di dalam web berikut. Potongan musik etnis yang dipakai dalam lagunya Mantong, sebenarnya salah, To Manimbong dia pake dalam lagu Massudi Lalong... Kebalikan malah

http://diadems.telemeta.org/archives/items_sound/?page=764

Unknown mengatakan...

Kurre Sumanga' atas masukannya.. tapi kami tidak mengcopy Rekaman yang dari link anda sertakan..

Anonim mengatakan...

memang tidak, karna kalau di download, nama filenya beda, tapi alangkah baiknya gitu mas bro. Saya pun juga mengoleksi file yang sama yang saya copy dari teman tahun 2008. Maksud saya, jika ingin lebih banyak file, tidak apa tuk di donlot lagi.
Salama'

Unknown mengatakan...

Wah... bukan masalah nama filenya beda bos?? ukuran file bahkan aku rasa suaranya aja uda beda..? apa anda yakin kalau link tersebut satu satunya referensi? kami gak hubungannya dengan link yang anda berikan... jadi buat apa saya sertakan jika tidak mendapat sumber dari link tersebut.. saya ngeblog memang baru 7 (TUJUH) tahun tapi saya juga kenal etika dunia blogger.. saya juga ngerti aturan copy paste... sebaiknya anda sertakan nama yang jelas jgn pakai Anonim... kurre sumanga'

Anonim mengatakan...

Na umba mora toda nai sumberna te', tabe'

Posting Komentar